Senin, Februari 22, 2010

Tiga Tahun, Ningsih Dipasung Ayah Kandung

BEKASI, MP - Gia Wahyu Ningsih (4), putri kedua dari pasangan Bahtiar Angkotasan (47) dan Ny. Mei-mei (44), warga RT04 RW02 Kelurahan Jati Mulya, Kecamatan, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, selama lebih dari tiga tahun dipasung orang tuanya karena diduga menderita gangguan syaraf...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar